sudah sangat lama saya tidak review barang skincare,bodycare, makeup . jadi mulai hari ini saya akan memulai dari awal untuk menulis review tentang pengalaman saya setelah saya menggunakan kosmetik.
hada labo itu termasuk skincare yang menjual starter pack jadi kita bisa membeli dengan mini size , dan memutuskan lanjut memakainya atau tidak memakainya. ada tiga varian
jadi di pack itu ada facial wash,lotion dan milk.
cara pemakaiaannya:
facial wash
lotion
milk
rekomendasi ku sih ini cocok buat kulit yang sedang mengalami penuaan dan kekurangan collagen.
result:
kulit jadi agak berminyak
lebih lembab
sekitar dahi agak
wanginya ga begitu kuat yah milld gtu
kalau mau beli dimana?minimarket,supermarket,toko kosmetik.contoh hypermart,alfamart,indomart,griya,indogrosir,pasarbaru.
Saya juga dulu pakai ini tapi bkn break out uhuhuhu
BalasHapus